Pengertian Seni Lukis dan Macam-Macam Aliran Seni Lukis Lengkap

Advertisement
adse
adse
Pengertian Seni Lukis dan Macam-Macam Aliran Seni Lukis - Menurut wikipedia seni lukis adalah Seni lukis adalah salah satu cabang dari seni rupa. Dengan dasar pengertian yang sama, seni lukis adalah sebuah pengembangan yang lebih utuh dari menggambar.

Keyword anda cari:  seni lukis abstrak,  dan penjelasannya,  hindu klasik indonesia,  prasejarah indonesia,  kaca memiliki keunikan pada,  islam indonesia,  tubu, naturalism,  menurut herbert rea, moder,  menurut herbert rea,  mozai,  mancanegar,menurut para ahli,  masa perintisa,  modern indonesi, memiliki beberapa bentu,  mancanegara dan nusantar, merupakan karya berapa dimens,  naturalisme,  nusantaraseni lukis naturalis, nusantara karya soedibio, neoklasik, nusantara dalang karya hendra,  nusantara dan penciptanya,  nusantara dan mancanegara,  nusantara dan penjelasannya,  naturalisme adalah


Melukis adalah kegiatan mengolah medium dua dimensi atau permukaan dari objek tiga dimensi untuk mendapat kesan tertentu. Medium lukisan bisa berbentuk apa saja, seperti kanvas, kertas, papan, dan bahkan film di dalam fotografi bisa dianggap sebagai media lukisan. Alat yang digunakan juga bisa bermacam-macam, dengan syarat bisa memberikan imaji tertentu kepada media yang digunakan..

Aliran Seni lukis ada banyak yang bisa kita ketahui, kita bisa melihat aliran apakah yang terdapat di gambar tersebut dengan mengidentifikasi motifnya sesuai alirannya. Nah untuk macam-macam aliran seni lukis kita bisa lihat di bawah.

Aliran Seni Lukis Surrealisme
Surrealisme merupakan aliran seni lukis yang sebagian hasil karyanya menyerupai bentuk-bentuk yang sering ditemui di alam mimpi yang sebenarnya merupakan bentuk dari alam bawah sadar manusia.

Aliran Seni Lukis Kubisme
Kubisme merupakan aliran seni lukis yang lebih cenderung melakukan abstraksi suatu objek ke dalam macam-macam bentuk geometri demi mendapatkan sensasi tertentu. Salah seorang tokoh yang paling terkenal dalam aliran ini adalah Pablo Picasso.

Aliran Seni Lukis Romantisme
Romantisme merupakan aliran seni lukis tertua dalam sejarah seni lukis modern Indonesia. Hasil karya dari aliran seni lukis ini biasanya terkesan untuk membangkitkan kenangan keindahan atau romantis di setiap objek yang ia hasilkan.

Aliran Seni Lukis Plural Painting
Plural painting merupakan aliran seni lukis yang dalam proses beraktivitasnya melalui semacam meditasi atau pengembaraan intuisi yang bertujuan bisa mengambil dan menterjemahkan gerak kehidupan ke dalam bahasa visual.

Aliran Seni Lukis Badingkut(isme)
Hasil karya aliran ini merupakan rangkaian bahan-bahan bekas atau bahkan temuan yang kemudian bisa menjadi sebuah karya seni yang berupa karya ruang (seni instalasi), dua dimensi (lukisan atau instalasi dinding), tiga dimensi (serupa patung), ataupun karya seni tata panggung teater.

Aliran Seni Lukis Ekspresionisme
Aliran seni lukis ini merupakan aliran seni lukis yang hasil karyanya lebih mengarah pada kecenderungan seorang seniman dalam upayanya untuk mendistorsi kenyataan dengan berbagai macam efek emosional.

Aliran Seni Lukis Dada (Dadaisme)
Aliran seni lukis ini merupakan sebuah gerakan budaya yang terlahir di wilayah netral, yaitu Zürich, Switzerland, selama Perang Dunia I (1916-1920) berlangsung. Gerakan tersebut meliputi seni visual, teater, desain grafis dan sastra (puisi, pertunjukan seni, teori seni).

Aliran Seni Lukis Fauvisme

Aliran Seni Lukis Neo-Impresionisme

Aliran Seni Lukis Realisme
Aliran seni lukis ini merupakan aliran seni lukis yang dalam hasil karyanya berusaha untuk menampilkan subjek ke dalam suatu karya yang sebagaimana tampil dalam kehidupan sehari-hari tanpa adanya tambahan ataupun embel-embel tertentu.

Aliran Seni Lukis Naturalisme
Naturalisme merupakan aliran seni lukis yang menggambarkan segala sesuatu sesuai dengan alam nyata atau nature.
Advertisement
adse
Pengertian Seni Lukis dan Macam-Macam Aliran Seni Lukis Lengkap | Unknown | 5